Tag: Pengadilan Agama
DENPASAR, NusaBali - Pengadilan Agama (PA) Badung menggelar Deklarasi Komitmen Bersama Pembangunan Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP) pada Senin (8/5). Sistem ini dirancang untuk mencegah dan mengurangi risiko penyuapan di dalam suatu organisasi.
DENPASAR, NusaBali
Mahkamah Agung (MA) merencanakan pembangunan pengadilan tingkat banding khusus untuk pengadilan agama atau Pengadilan Tinggi Pengadilan Agama (PT PA) di Denpasar.
AMLAPURA, NusaBali
Pengadilan Agama (PA) Karangasem telah mengoleksi delapan prestasi. Semuanya terkait kinerja di PA Karangasem selama tahun 2020-2021.
SINGARAJA, NusaBali
Jumlah gugatan cerai yang masuk ke Pengadilan Agama (PA) Singaraja selama pandemi Covid-19 ini menurun signifikan.
Penyebabnya dominan karena percekcokan pasutri (pasangan suami istri) yang terus-menerus hingga berujung pisah ranjang.
Topik Pilihan
-
-
-
-
Buleleng 21 Dec 2024 Dinsos Temukan 140 KK Miskin Tercecer
-
Denpasar 21 Dec 2024 Denfest Ke–17 Libatkan Ratusan UMKM
-
-
-
Denpasar 20 Dec 2024 Disperindag Denpasar Gelar Pasar Murah
-
Badung 20 Dec 2024 Terjangan Sampah Kiriman Semakin Parah
Berita Foto
Nusa Ning Nusa
Melancip Pemahaman ‘Nandurin Karang Awak’
DI sela-sela kemerosotan karakter, seperti ketekunan, ketahanan, dan kemandirian di kalangan generasi muda Bali, filosofi ‘nandurin karang awak’ dapat dijadikan titik bermula pembelajaran bermakna.